Posts

Sejarah pribadi bindo

  Awal mula hobi game Karya: Brilliance Audiray / XII IPS 2 SMA Virgo Videlis Bawen                 Nama saya Brilliance Audiray biasa di panggil brillian, billi, atau lainnnya. Saya memiliki hobi bermain video game, bisa di bilang hobi saya sudah sangatlah lama, saya pertama kali tertarik dengan videogame sekitar pada tahun 2006 - 2007, pada saat itu saya bermain game balapan di hp jadul. Saat itu juga saya juga tertarik dengan balapan di game maupun di kehidupan nyata. Dan sejak itu juga saya sangat tertarik dengan mobil.               Hobi bermain video game saya mulai menjamur ketika saya di belikan ps2 pada saaat saya masih TK. Sejak saat itu saya bermain ps2 setiap hari, tanpa kecuali. Pada saat itu p2 masih di anggap barang jarang, karena itu teman teman saya senang sekali berukmul di rumah saya dan bermain bersama.               Pada tahun itu adalah masa masa tebraik dalam hidup saya karena semua hal terasa mudah, dan tidak berbelit belit. Game pertama yang s

Teks Eksposisi

“PENYEBAB UTAMA KERUSAKAN ALAM ADALAH PERILAKU MANUSIA”   Dari tahun ke tahun keadaan bumi semakin memburuk. Keadaan bumi semakin memburuk penyebabnya tak lain adalah kerusakan-kerusakan alam yang sering terjadi, sehingga membuat pondasi bumi semakin buruk. Salah satunya adalah keadaan Indonesia yang semakin lama semakin memburuk, yang salah satu penyebab kerusakan tersebut adalah perilaku manusia yang tidak bertanggung jawab, yang merusak keadaan negara tanpa disadari oleh mereka.     Banjir adalah salah satu bencana alam yang sering terjadi, penyebabnya adalah perilaku manusia yang tidak bertanggung jawab yang membuang sampah disembarang tempat yang menyebabkan jalan penuh dengan sampah dan tak sedikit pula masyarakat sekitar membuang limbah ke sungai dan membuat sungai tersumbat juga kotor sehingga menyebabkan kerusakan yang tidak bisa dibilang ringan. Penyebab lainnya adalah pembangunan gedung-gedung di wilayah serapan air tanpa memikirkan tempat serapan

Teks laporan hasil observasi

Image
Lawang Sewu  Lawang Sewu merupakan sebuah bangunan kuno peninggalan jaman belanda yang dibangun pada 1904. Semula gedung ini untuk kantor pusat perusahaan kereta api (trem) penjajah Belanda atau Nederlandsch Indishe Spoorweg Naatschappij (NIS). Gedung tiga lantai bergaya art deco (1850-1940) ini karya arsitek Belanda ternama, Prof Jacob F Klinkhamer dan BJ Queendag. Lawang Sewu terletak di sisi timur Tugu Muda Semarang, atau di sudut jalan Pandanaran dan jalan Pemuda. Disebut Lawang Sewu (Seribu Pintu), ini dikarenakan bangunan tersebut memiliki pintu yang sangat banyak. Kenyataannya, pintu yang ada tidak sampai seribu. Bangunan ini memiliki banyak jendela tinggi dan lebar, sehingga masyarakat sering menganggapnya sebagai pintu.  Bangunan utama Lawang Sewu berupa tiga lantai bangunan yang memiliki dua sayap membentang ke bagian kanan dan kiri bagian. Jika pengunjung memasukkan bangunan utama, mereka akan menemukan tangga besar ke lantai